Liburan Australia dan New Zealand Bersama Guide Pribadi Lebih Seru!

Siapa Teman Australia?
Teman Australia menyediakan jasa tour guide pribadi untuk anda yang sedang merencanakan perjalanan ke Australia atau New Zealand bersama keluarga.
Liburan dengan tour guide pribadi ke Australia atau New Zealand menawarkan perjalanan yang lebih berkesan
-
Tour guide pribadi memberikan fleksibilitas untuk mengatur jadwal dan rute yang dikunjungi
-
Tour guide kami adalah orang Indonesia yang tinggal di Australia
-
Perjalanan anda dapat disesuaikan dengan kebutuhan keluarga anda
-
Lebih ramah untuk anda yang mengajak orang tua dan juga anak anak

Sejarah Teman Australia
Perjalanan Teman Australia dimulai sejak tahun 2010. Banyak teman-teman dan kerabat yang ingin berliburan ke Australia namun ingin ditemani oleh orang Indonesia yang telah tinggal di Australia. Mereka mau jalan-jalan dengan rute yang bisa diatur semau mereka.
Pastikan anda sudah memiliki tiket, visa dan hotel sebelum melakukan booking
“Thank you untuk tour guide nya, pengetahuannya luas banget dan membantu kita untuk mengenal kota Melbourne lebih cepet jadi tidak habis waktu kesasar. Untung last minute ketemu blog ini”
“Jalan-jalan sama tour guidenya enak sekali. Bisa di bantu foto-foto dan bermain sama anak-anak”
“Saya sudah travel ke banyak negara, baru kali ini coba pakai tour pribadi karena ajak anak anak dan mertua. Hanya perjalanan kali ini jauh lebih menyenangkan serta pilihan makanannya sungguh luar biasa enaknya. Sayang sekali anak saya hanya book 2 hari, jadi sisanya saya harus jalan sendiri. Untung masih di kasih info melalui whatsapp”